Cara Menampilkan Sumber Link Saat Tulisan Dicopy Paste

Cara ini hanya sebagai pelengkap saja hanya untuk memberikan penghargaan bagi penulis aslinya yang memang kalau benar-benar mengutip langsung tanpa mengubahnya. Orang bisa menghilangkan tulisan itu setelah dipaste, karena memang formatnya teks biasa. Paling tidak cara ini bisa lebih mengingatkan si pelaku copy paste untuk mencantumkan sumbernya.


Cara Menampilkan Sumber Link Saat Tulisan Dicopy Paste


1. Login ke blogger
2. Cari kode <head> 
3. Copy paste kode HTML berikut tepat dibawah <head>


<script type='text/javascript'> 
function addLink() {
var body_element = document.getElementsByTagName(&#39;body&#39;)[0];
var selection;
selection = window.getSelection();
var pagelink = &quot;<br/><br/> Read more at: <a href='&quot;+document.location.href+&quot;'>&quot;+document.location.href+&quot;</a><br/>Copyright Caricaramu.blogspot.com Under Common Share Alike Atribution&quot;; // change this if you want
var copytext = selection + pagelink;
var newdiv = document.createElement(&#39;div&#39;);
newdiv.style.position=&#39;absolute&#39;;
newdiv.style.left=&#39;-99999px&#39;;
body_element.appendChild(newdiv);
newdiv.innerHTML = copytext;
selection.selectAllChildren(newdiv);
window.setTimeout(function() {
body_element.removeChild(newdiv);
},0);
}document.oncopy = addLink;
</script>






5. Ganti Caricaramu.blogspot.com dengan URL blogmu sendiri dan 1 adalah kecepatan berjalannya.
6. Simpan jika sudah selesai dan lihat hasilnya. 
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Cari Caramu - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger